Entries by admin

JALIN SILATURAHMI ANTAR SISWA DAN ALUMNI, BEM FAI UNIKARTA ADAKAN TURNAMEN FUTSAL

FAI.UNIKARTA.AC.ID– Pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Agama Islam (FAI) Unikarta menggelar Turnamen Futsal Fai Cup, di Gedung Bela Diri komplek Stadion Aji Imbut Tenggarong Seberang, Minggu (19/11/2023). Wakil Ketua BEM FAI Unikarta, Harianto Achmad mengatakan, kegiatan ini merupakan ajang silaturahmi antara mahasiswa dengan para Alumni FAI. Kata dia, turnamen ini diikuti oleh delapan tim […]

HAJI MUBARAK SIAP GANDENG LBMNU UNTUK ISI KAJIAN KEAGAMAAN DI FAI UNIKARTA

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Dekan Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Kutai Kartanegara (Unikarta) Haji Mubarak ingin menggandeng Lembaga Bahtsul Masail Nahdlatul Ulama (LBMNU) untuk mengisi kajian-kajian keislamanan di FAI Unikarta. “Ini bukan primordial secara kelembagaan, NU mempunyai keseimbangan dalam pandangan perspektif sehingga mau kita bawa dari sikap toleransinya dengan yang non agama Islam. Itu yang mau kita […]

FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIKARTA GELAR STADIUM GENERAL

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Kutai Kartanegara (Unikarta) menggelar Stadium General yang bertemakan Halaqah Fikih Peradaban Dalam Maslahat Ammah dan Perspektif Fiqh Siyasah, Senin (13/11/2023). Stadium general tersebut dilaksanakan di kampus Unikarta dan dihadiri Rektor Unikarta, Dekan FAI Unikarta, Ketua PC NU Cabang Kukar, Ketua MUI Kukar, dan Pengurus Lembaga Bhatsul Masail (LBM) […]

OCTARY NUR MENJADI LULUSAN TERBAIK FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIKARTA

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Octary Nur terpilih sebagai lulusan terbaik dalam kegiatan Yudisium Fakultas Agama Islam (FAI) Unikarta yang diselenggarakan di Ruang Rapat Rektorat Unikarta pada Senin (4/9/2023) pagi. Perempuan kelahiran Samarinda pada 20 Oktober 2000 tersebut memulai pendidikan tinggi di Prodi Pendidikan Agama Islam FAI Unikarta pada tahun 2019. Dia berhasil menyelesaikan studinya setelah menempuh perkuliahan di […]

PULUHAN MAHASISWA FAI UNIKARTA RESMI DIYUDISIUM

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Fakultas Agama Islam (FAI) Unikarta mengadakan yudisium terhadap 32 orang lulusannya di Ruang Rapat Rektorat Unikarta pada Senin (4/9/2023) pagi. Dekan FAI Unikarta Haji Mubarak menjelaskan bahwa kegiatan yudisium tersebut berjalan dengan lancar dan khidmat. Lulusan FAI Unikarta yang diyudisium, sambung dia, merupakan angkatan 2016 hingga 2019. “Kegiatan yudisium tadi didominasi oleh mahasiswa angkatan […]

REKTOR INCE RADEN SARANKAN LULUSAN FAI UNIKARTA TERUS TINGKATKAN WAWASAN DAN PENGALAMAN

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Mahasiswa Fakultas Agama Islam (FAI) Unikarta yang telah dinyatakan lulus tak boleh merasa puas dengan ilmu dan pengalaman yang telah mereka dapatkan selama menempuh pendidikan tinggi di fakultas tersebut. Hal itu disampaikan Rektor Unikarta Prof. Ince Raden dalam kegiatan Yudisium ke-35 FAI Unikarta yang diselenggarakan di Ruang Rapat Rektorat Unikarta pada Senin (4/9/2023) pagi. […]

PESAN HAJI MUBARAK KEPADA PULUHAN LULUSAN TERBARU FAI UNIKARTA

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Fakultas Agama Islam (FAI) Unikarta mengadakan yudisium terhadap 32 orang lulusannya di Ruang Rapat Rektorat Unikarta pada Senin (4/9/2023) pagi. Dekan FAI Unikarta Haji Mubarak menjelaskan bahwa kegiatan yudisium tersebut berjalan dengan lancar dan khidmat. Lulusan FAI Unikarta yang diyudisium, sambung dia, merupakan angkatan 2016 hingga 2019. “Kegiatan yudisium tadi didominasi oleh mahasiswa angkatan […]

PUNYA BANYAK KEUNGGULAN, JUMLAH CALON MAHASISWA FAI UNIKARTA DIYAKINI AKAN MENINGKAT

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Jajaran Fakultas Agama Islam (FAI) Unikarta optimis jumlah mahasiswa baru tahun ini akan mengalami peningkatan dibanding tahun-tahun sebelumnya. Ketua Program Studi Pendidikan Agama Islam FAI Unikarta, Mukmin menjelaskan, calon mahasiswa fakultas tersebut telah mencapai 85 orang. saat ini, ungkap dia, sebanyak 58 orang telah melakukan pendaftaran ulang. Jumlah calon mahasiswa tersebut lebih sedikit […]

MAHASISWA FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS KUTAI KARTANEGARA ANGKATAN 2022 MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Tenggarong, 24 Juli 2023. Puluhan mahasiswa Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Kutai Kartanegara (Unikarta) bergotong royong mengabdi dan berkontribusi bagi masyarakat Jonggon A. Mereka merangkul berbagai proyek dan kegiatan pengabdian masyarakat untuk membantu membangun negeri dengan semangat juang. Rangkaian acara menarik dan variatif yang melibatkan beberapa sektor mulai dari lingkungan, pendidikan, kesehatan, hingga […]

PRODI PMH DAN KPI RESMI DITUTUP, REKTOR UNIKARTA OPTIMIS SK PRODI ES SEGERA TERBIT

FAI.UNIKARTA.AC.ID – Tenggarong, Fakultas Agama Islam Universita Kutai Kartanegara (FAI Unikarta) Tenggarong akhirnya resmi memperoleh Surat Keputusan (SK) Menteri Agama Republik Indonesia tentang penutupan Program Studi (Prodi) Perbandingan Hukum dan Mazhab (PMH) dan Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) setelah hampir 20 puluh tahun belum ada kepastian penutupannya. Dekan FAI Unikarta Haji Mubarak bersama Ketua Yayasan Kutai […]